titik pijat pada kaki |
Suka pijat kah anda,suka pijat kaki juga?KITA BAHAS TENTANG INFO TIPS PIJAT RINGAN PIJAT KAKI DAN MERENDAM.Ternyata ada banyak manfaatnya bagi kesehatan tubuh.Sobat share info tentu tau kan apa itu pijat dan terapi juga seputar manfaatnya,untuk infonya baca juga yang ini terapi pijat.Mungkin saat ini banyak orang mengira pijat kaki hanya mengusir lelah setelah aktifitas sehari-hari.Terutama sekitar betis dan paha setelah beraktifitas.Berikut bebrapa manfaat bagi kesehatan tubuh dan beberapa tips tips ringan memijat kaki untuk mengendorkan otot dan tentunya untuk peredaran darah juga kan?kaki yang sering di gunakan bergerak kesana kemari,belum lagi mendapat tekanan dari pemakain sepatu yang ketat dan sesak.Banyak juga orang yang sedang aktifitas berat misalnya membawa barang atau pula mengangkat barang berat.Tentunya kaki capek dan pegal.Memijat kaki sebelum tidur selama 10 MENIT ATAU 20 MENIT sangatlah bagus meningkatkan sirkulasi dibagian bawah,berefek positif bagi para penderita diabetes atau penyakit kesemutan dan lain lain.
SHARE INFO TIPSNYA SEPERTI INI :
Hangatkanlah kaki di ember atau baskom
Rendam kaki di air hangat. Jika rasa pegal menjalar sampai betis sampai tengkuk mungkin, gunakan ember yang lebih tinggi dan isi air hangat sampai setengah betis. Tambahkan satu sendok makan garam.
Kemudian, tekuk jari-jari kaki Anda di dalam air, tahan selama 10 detik, dan kembali ke posisi semula. Ulangi beberapa kali sampai telapak kaki terasa lebih ringan.
Pijat ringan selama 10 menit atau 20 menit
Untuk relaksasi awal, pijat ringan kaki Anda sendiri atau bersama keluarga, mulai dari betis sampai telapak kaki. Jika nggak memiliki minyak zaitun, Anda bisa memanfaatkan body lotion agar kaki menjadi lebih licin dan mudah dipijat. Kulit pun nggak terasa sakit.
Kompres dingin dengan es batu
Lutut sering kali menjadi pusat rasa pegal. Kompres sekeliling lutut dengan es batu yang dibungkus handuk. Lakukan juga di bagian mata kaki dan telapak kaki.
Menyangga kaki mengurangi tekanan
Agar aliran darah lebih lancar, posisikan kaki lebih tinggi kurang lebih 7-10 cm. Coba menyangga kaki menggunakan bantal ketika Anda tidur. Posisi ini bisa mengurangi tekanan yang ada pada kaki.
SEMOGA INFONYA BERMANFAAT,SALAM
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
THANKS